Senin, 10 November 2014

Individu, Keluarga dan Masyarakat

Individu merupakan bagian dari keluarga dan keluarga merupakan bagian dari masyarakat.
Apa yang dimaksud dengan Individu, Keluarga, dan Masyarakat?
Individu merupakan  seorangan, sedangkan  Keluarga merupakan Individu atau seorangan yang menikah (mempunyai pasangan) sehingga mempunyai keturunan dan jadilah sekelompok individu yang di sebut Keluarga. Masyarakat merupakan sekumpulan individu dan keluarga.

Jelaskan fungsi dari keluarga
Fungsi  keluarga yaitu berusaha mendidik individu agar menjadi pribadi yang baik untuk dirinya sendiri dan sekitarnya

Sebutkan beberapa faktor yang mempengaruhi pertumbuhan individu. Serta berikan contoh kasus dari masing–masing faktor tersebut ! Berikan gambaran bagaimana hubungan antara individu keluarga, dan masyarakat.
Faktor yang mempengaruhi individu aialah:
Lingkungan
ketika individu mendiami daerah lingkungan yang kurang baikatau sebaliknya, maka individu tersebut akan beradaptasi untuk bisa bergaul terhadap lingkungan baruanya tersebut. sehingga sedikit demisedikit dia akan terpengaruhi perkembangannya.
Budaya


Mempunyai budaya yang sopan tatakrama, maka individu akan mengikuti dan terbiasa dengan kebudayaan tersebut kecuali terpengaruh oleh factor lain.
Keluarga
Keluarga sangat mempengaruhi perkembangan individu. contohnya satu keluarga yang terutup kurang bersosialisasi, maka individu akan mengikuti kebiasaan keluarganya tersubut kecuali dia terpengaruh oleh factor lain.
Keturunan
Individu mempunyai orang tua seniman, maka individu tersebut setidaknya dia mempunyai bakat seni yang di turunkan oleh orang tuanya.

Idividu adalah bagian Keluarga dan Keluarga adalah bagian Masyarakat, sehingga individu, keluarga, dan masyarakat saling terikat, contoh jika tidak ada  individu maka keluarga dan masyarakata tidak akan terbentuk. Sehingga Individu penting bagi keluarga dan masyarakat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar